Intercounbix Indonesia

Shaping a sustainable future

Transfer Pricing | Accounting | Tax | Business Advisory

Business Insights

Lulusan Akuntansi Wajib Tau! 3 Kompetensi yang Wajib Dimiliki Oleh Akuntan Masa Depan

Institute of Chartered Accountants in England and Wales (ICAEW) baru-baru ini memiliki temuan atas hasil risetnya yang menyatakan bahwa 60 persen perusahaan membutuhkan akuntan yang memahami Environmental, Social and Governance (ESG), khususnya untuk pelaporan non-finansial dan 65 persen perusahaan juga mencari akuntan yang memiliki kompetensi di bidang teknologi dan Kecerdasan Buatan (AI).